Hubungi Kami
+62 227-3517-094Fitur utama dan benefit yang akan didapat.
Simak adalah Program Komputer berbasis web sebagai solusi Terpadu untuk Sekolah, yang mencakup berbagai modul terintegrasi dan bersifat Multiuser sehingga Simak dapat diakses oleh semua Siswa, Guru dan Stakeholder Sekolah.
Detail Fitur
Ada fitur apa saja di User Murid ?

Mata Pelajaran
Info untuk mengetahui siapa guru yang mengajar di setiap mata pelajaran.
-
Benefit
Pada fitur mata pelajaran Murid dapat mengetahui guru yang mengajar pada setiap mata pelajaran.

Jadwal KBM
Informasi susunan Jadwal kegiatan belajar mengajar di sekolah.
-
Benefit
Informasi jadwal pelajaran lebih efisien yang dapat langsung di akses dalam aplikasi.


Pengumuman
Sarana untuk menyampaikan berita terbaru dari sekolah.
-
Benefit
Dapat mengetahui berita dan perkembangan terbaru dari sekolah secara up to date.

Tagihan
Sarana untuk melihat dan melakukan pembayaran pada tagihan yang telah sekolah sampaikan.
-
Benefit
Murid dapat mengetahui tagihan apa saja yang harus di bayar serta terdapat detail tagihan (Invoice) dan dapat melakukan pembayaran melalui transfer.


Absensi
Media catatan kehadiran para murid disekolah.
-
Benefit
Murid dapat melihat absensinya sendiri setiap harinya langsung dari aplikasi.

Laporan Guru
Media pelaporan tindakan guru kepada murid untuk sekolah.
-
Benefit
Murid dapat melaporkan guru yang bermasalah dari segi mengajar maupun perilaku dari Guru tersebut.


Silabus
Merupakan informasi yang berisi rencana bahan ajar setiap mata pelajaran.
-
Benefit
Sebagai acuan penunjang pembelajaran untuk murid.

Bahan Pembelajaran
Media penyimpanan bahan pembelajaran dari guru mata pelajaran
-
Benefit
Penyampaian bahan pembelejaran lebih fleksibel dan effisien serta langsung dapat diakses murid langsung dari aplikasi.


Forum
Media tempat murid berdiskusi dengan guru dan teman teman di kelas nya
-
Benefit
Murid mempunyai media diskusi yang lebih fleksible guna menunjang perkembangan belajar murid.

Pekerjaan Rumah
Sebagai media Murid untuk lebih mendisiplinkan diri agar bisa menyelesaikan tugasnya dengan baik dan tepat waktu.
-
Benefit
Media informasi dan pengupulan yang mudah dan cepat.


Ujian Online
Sebagai salah satu yang harus disiapkan untuk melatih para murid untuk menghadapi soal-soal online yang akan dihadapi saat ada ulangan berbasis komputer.
-
Benefit
Lebih mudah, fleksible dan juga menghemat waktu memeriksa, karena hasil akan langsung dapat di akses begitu ujian selesai

Nilai
Menyimpan data penilaian murid selama kegiatan belajar mengajar.
-
Benefit
Murid dapat melihat kembali daftar nilai sebagai bahan evaluasi.


Perpustakaan Online
Media penyimpanan data fasilitas sekolah berbentuk buku fisik dan juga buku virtual.
-
Benefit
Pendataan buku jadi lebih mudah dan rapih.